Bertempat di Rumah Makan Furama Jl. Dr. Angka Purwokerto, Senin 19 September 2011. Direktur Program Pascasarjana, Prof. Dr. Hj. Triani Hardiyati, SU melepas mahasiswa Program Magister yang telah dinyatakan lulus dan mengikuti wisuda ke 34 Program Pascasarjana. Sebanyak Enam puluh enam calon wisudawan beserta keluarga menghadiri acara tersebut.
Dalam acara tersebut, disampaikan oleh Ketua Panitia Dr. Adi Wiratno, MM, Ak bahwa sepuluh orang berhasil lulus dengan meraih predikat “Dengan Pujian” atau “Cum Laude”. Untuk periode wisuda kali ini diikuti oleh delapan Program Studi dengan perincian dari Program Studi Manajemen (M.Si & MM) sebanyak 22 orang Program Studi Ilmu Administrasi 5 orang, Program Studi Ilmu Ekonomi 3 orang, Program Studi Agronomi 6 orang, Program Studi Ilmu Lingkungan 1 orang, Program Studi Ilmu Peternakan 3 orang, Program Studi Ilmu Hukum 22 orang dan Program Studi Akuntansi 4 orang.
Bertempat di Rumah Makan Furama Jl. Dr. Angka Purwokerto, Senin 19 September 2011. Direktur Program Pascasarjana, Prof. Dr. Hj. Triani Hardiyati, SU melepas mahasiswa Program Magister yang telah dinyatakan lulus dan mengikuti wisuda ke 34 Program Pascasarjana. Sebanyak Enam puluh enam calon wisudawan beserta keluarga menghadiri acara tersebut.
Dalam acara tersebut, disampaikan oleh Ketua Panitia Dr. Adi Wiratno, MM, Ak bahwa sepuluh orang berhasil lulus dengan meraih predikat “Dengan Pujian” atau “Cum Laude”. Untuk periode wisuda kali ini diikuti oleh delapan Program Studi dengan perincian dari Program Studi Manajemen (M.Si & MM) sebanyak 22 orang Program Studi Ilmu Administrasi 5 orang, Program Studi Ilmu Ekonomi 3 orang, Program Studi Agronomi 6 orang, Program Studi Ilmu Lingkungan 1 orang, Program Studi Ilmu Peternakan 3 orang, Program Studi Ilmu Hukum 22 orang dan Program Studi Akuntansi 4 orang.