Pemohon informasi publik mengajukan permintaan informasi kepada PPID Pelaksana melalui petugas layanan informasi di Unit Layanan Terpadu (ULT) Universitas Jenderal Soedirman atau dengan menggunakan aplikasi permohonan informasi secara On-Line PERMOHONAN INFORMASI ON-LINE